Pada dasarnya narkotika memiliki khasiat dan bermanfaat digunakan dalam bidang kedokteran kesehatan dan pengobatan serta berguna bagi penelitian perkembangan, ilmu pengetahuan farmasi atau farmakologi itu sendiri. Dalam bahasa Inggris narcotic lebih mengarah keobat yang membuat penggunanya kecanduan. Narkotika adalah zat yang dapat menimbulkan pengaruh tertentu bagi mereka yang menggunakannya d…
Buku yang berjudul Sosioologi dan Antropologi Kesehatan dalam Aplikasinya di Pendidikan Kesehatan belum banyak beredar sebagai buku ajar dibidang keperawatan, kebidanan dan semua pendidikan kesehatn lainnya. Buku yang disusun dua dosen senior Poltekkes Kemenkes Yogyakarta ini disesuaikan dengan silabi dari Pusdiknakes. Adapun yang dikupas adalah : - Pendahuluan - Manusia dan kebudayaan - Ma…
Dalam buku ini penulis membahas dasar ilmu sosial budaya sampai dengan sosial budaya yang memfokuskan dalam kesehatan khususnya dalam kebidanan. Penulis juga mengkupas latar belakang sosial budaya yang berkaitan dengan kebidanan, terutama kebuiasaan masyarakat dalam menghadapi dan mengatasi masa-masa kehamilan serta persalinan, diluhat dari latar belakang budaya kesehatan di Indonesia dengan t…
Dalam Standar Asuhan Keperawatan dibutuhkan Standar Diagnosis Keperawatan untuk mengkawal asuhan keperawatan demi terlaksananya asuhan keperawatan yang optimal bagi klien individu, keluarga dan komunitas. Diagnosis keperawatan merupakan penilaian klinis terhadap pengalaman/ respon individu, keluarga, atau komunitas pada masalah kesehatan, pada risiko masalah kesehatan atau pada proses kehidupa…
Patologi adalah ilmu yang membicarakan asal-usul dan sifat-sifat penyakit. Adapun patologi sosial adalah semua tingkah laku yang bertentangan dengan norma kebaikan, stabilitas lokal. Pola kesederhanaan, moral, hak milik, solidaritas keluarga, hidup rukun bertetangga, disiplin, kebaikan dan hukum formal. Dalam prespektif perilaku menyimpang, masalah sosisal terjadi karena terdapat penyimpangan …
Kaizen berarti penyempurnaan. Dalam konteks buku ini kaizen berarti penyempurnaan berkesinambungan yang melibatkan semua orang. Manajemen Barat memuja inovasi yang dipandang sebagai perubahan besar dalam mengikuti perkembangan pesat teknologi. Inovasi bersifat dramatis, sangat mencolok. Di pihak lain, Kaizen tidak dramatis, tidak kentara, dan hasilnya jarang segera terlihat. Daftar isi: …
Buku ini bisa menjadi pegangan mahasiswa untuk bisa menjadi tambahan pegangan dalam mata kuliah Penulisan Kreatif dan ilmiah populer. Adapun bagi guru, bisa dipakai sebagai tambahan contoh pedoman dalam menyusun publikasi ilmiah (populer) sebagai pengembangan profesinya. Buku kumpulan artikel ini diberi judul Antropologi Populer, karena penulis ingun mengajak para pembaca masuk ke relung ilmu …
Ekonomi dalam pelayanan kesehatan. Ini sudah lama terjadi. Bukankah tak jarang orang mengeluh bahwa pelayanna rumah sakit sudah terserang virus komersialisasi? Tetapi, sejauh mana sebenarnya pelayanan rumah sakit boleh mengadopsi ilmu ekonomi? Tidak banyak orang yang tahu. Justru buku ini terbit untuk menjawab pertanyaan ini. Keunggulan buku ini terletak pada kemampuan penulisnya menceritakan …
Buku ini disusun untuk mencoba ikut serta mengurangi kemasygulan seperti halnya dirasakan oleh sahabat penulis itu. Di sini disajiakan pembahasan mengenai pendidikan karakter,terutama perihal pendidikan karakter di sekolah. Pembahasan meliputi dimensi wawasan, strategi, dan langkah praktis. Karenanya, buku ini berjudul Dimensi-dimensi Pendidikan Karakter : Wawasan, Strategi, dan Langkah Praktis…
Korupsi harus dipandang sebagai kejahatan luar biasa (extra ordinary crime) yang memerlukan upaya luar biasa pula untuk memberantasnya. Dalam konteks itulah, buku ini hadir dalam rangkas membangun paradigma baruyang perlu dikembangkan oleh mahasiswa, ranah-ranah baru dalam pembelajaran yang harus mendapat porsi perhatian untuk dikembangkan untuk ekspansi ke depan untuk memberi masukan dan perti…