Daftar isi: a. Bab 1 : Pendahuluan b. Bab 2 : Kerangka Konsep Pendidikan Ners c. Bab 3 : Dokumen Inti Kurikulum Pendidikan Ners Indonesia Tahun 2021 d. Bab 4 : Panduan Pelaksanaan Kurikulum Pendidikan Profesi Ners e. Bab 5 : Metode Dan Penilaian Pembelajaran
Dimasa sekarang ini kebutuhan pengembangan pelayanan kesehatan disetiap wilayah sudah merupakan sebuah keharusan guna memberikan akese lkesehatan yang sama bagi masyarakat , untuk itu perlu kiranya pembekalan bagi para perawat dan calon perawat tentang ilmu kewirausahaan keperawatan dalam membuka sentra pelayanan kesehatan ditengah masyarakat. Dalam buku ini penulis mengkupas segala hal tentang…
Setiap kegiatan selalu membutuhkan kehadiran manajemen. Disadari atau tidak, setiap hari manusia melakukan kegiatan sehari-hari menggunakan fungsi – fungsi manajemen. Dalam pendidikan, manajemen sangat diperlukan untuk memadukan sumber-sumber pendidikan agar terpusat dalam usaha mencapai tujuan yang telah ditentukan sebelumnya. Daftar isi: a. Bab I : Hakikat Manajemen Pendidikan b. Bab …
Dalam dunia pendidikan Strategi Belajar Mengajar adalah sebagai perencanaan berisi tentang rangkaian kegiatanyang didesain untuk mencapai tujuan tertentu, kegiatan pembelajaran yang harus dikerjakan guru dan siswa agar tujuan pembelajaran dapat dicapai secara efektif dan efisienkegiatan guru saat merancang pembelajaran amatlah krusial. Salah satu bagian dari kegiatan merancang pembelajaran ini …
Buku ini penulis susun untuk memfasilitasi mahasiswa dari fakultas tarbiyah dan ilmu pendidikan (FTIK) ataupun Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) dan mahasiswa Pascasarjana Program studi manajemen pendidikan Islam dalam mempelajari proses pengelolaan sekolah dari sisi managerial melalui mata kuliah manajemen pendidikan. Buku ini membahas tentang hakikat manajemen pendidikan, manajemen…
Penyusunan buku ajar ini dilakuakn untuyk memenuhi kebutuhan mahasiswa di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) ataupun Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) yang sedang mengambil study Dasar-Dasar dan Teori Pendidikan ataupun Pengantar Ilmu Pendidikan. Dengan membaca buku ini mahasiswa dapat mengkaji tentang hakikat pendidikan, hakikat peserta didik, hakikat guru, hakikat kurikulum…
Buku yang sederhana ini dibuat sebagai pegangan mahasiswa untuk memenuhi silabus mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan. Dalam buku ini membahas tentang pengertian kewarganegaraan, wawasan nusantara, demokrasi Indonesia, negara hukum dan konstitusi, identitas nasional, hak asasi manusia, pelanggaran hak warga negara, dan politik strategi nasional. Daftar isi: a. Bab 1 : Pengantar Pendidika…
Buku Pelajar pancasila dan karakter pelajar ini hadir sebagai upaya mensupport program pemerintah khususnya kemendikbud terkait “pelajar Pancasila”. Buku ini berisi berbagai kajian terkait model pelajar pancasila dan berbagai nilai karakter yang harus dimiliki siswa. Pembahasan buku ini dengan sangat menarik dan lugas sehingga memudahkan pembaca memahaminya. Buku ini dapat juga digunakan se…
Pada edisi keempat ini, terdapat perubahan materi PKN di perguruan tinggi terkait dengan keluarnya surat edaran (SE) direktorat jenderal pembelajaran dan kemahasiswaan, ristekdikti, No.435/B/SE/2016 tentang bahan ajar mata kuliah wajib umum. Daftar isi: a. Bab 1 : Hakikat Pendidikan Kewarganegaraan b. Bab 2 : Identitas Dan Integrasi Nasional c. Bab 3 : UUD NRI Tahun 1945 Sebagai Konstitus…