Text
Pedoman Praktik K3LH : keselamatan dan kesehatan kerja dan lingkungan hidup
Keselamatan dan kesehatan kerja adalah suatu kondisi dalam pekerjaan yang sehat dan aman baik itu bagi pekerjaannya, perusahaan maupun bagi masyarakat dan lingkungan sekitar industri atau tempat kerja tersebut. Keselamatan dan kesehatan kerja juga merupakan suatu usaha untuk mencegah setiap perbuatan atau kondisi tidak selamat, yang dapat mengakibatkan kecelakaan.
Buku ini sangat cocok bagi karyawan yang bekerja pada suatu perusahaan (apalagi yang banyak mengandung resiko), juga mahasiswa yang mempelajari tentang keselamatan dan kesehatan kerja, contohnya pada jurusan teknik industri, teknik manufaktur, rekayasa, pembangunan infrastruktur, bengkel dan juga bagi pelaku manajemen usaha itu sendiri.
Daftar isi:
• Bab 1. Pengertian Umum
• Bab 2. Keselamatan Secara Umum
• Bba 3. Manajemen K3
• Bab 4. Kecelakaan Akibat Kerja
• Bab 5. Alat Perlindungan Diri
• Bab 6. Rambu, Poster Dan Slogan K3
• Bab 7. Kecelakakaan Kerja
• Bab 8. Budaya Kerja
• Bab 9. Kesehatan Kerja
• Bab 10. Lingkungan Dan Kehidupan Kerja
• Bab 11. Perawatan Mesin
• Bab 12. Keselamatan Kerja
• Bab 13. Keselamatan Kerja Di Industri
Tidak tersedia versi lain