Text
Sebuah Biografi Andy Noya : kisah hidupku
Empat tahun lamya Andy F. Noya dibujuk untuk mengungkapkan kisah kehidupannya di balik layar televisi. Jika selama ini dia selalu mengangkat kisah hidup orang lain, yang menginspirasi jutaan penonton Kick Andy, lalu mengapa dia sendiri menghindar mengungkapkan kehidupan pribadinya?rnSetelah melalui diskusi panjang, akhirnya pria berdarah Ambon-Belanda-Jawa-Portugis ini bersedia terbuka menceritakan masa kecilnya yang kelam, masa-masa sulit di Surabaya, perpisahan ayah-ibunya, masa remaja di Papua, kuliah yang tidak tuntas, kisah percintaan jenaka, dan perjuangannya menapak karier sebagai jurnalis.rnMembaca kisah perjalann hidup pembawa acra Kick Andy ini, kita akan banyak menemukan kejutan-kejutan yang tidak terduga. Bnayak cerita di buku ini yang belum pernah terungkap ke publik. Dengan gaya penuturan “aku”, Anda sera bukan sedang membaca sebuah biografi, melainkan kisah hidup yang membuat Anda yakin setiap orang, termasuk Anda, berhak atas kehidupan yang lebih baik.rnrnDaftar isi:rn Masa Kecil di Surabayarn Hidup Serba Kekuranganrn Kehidupan di Jalananrn Ludruk dan Kebun Bintangrn Kehidupan Baru di Malangrn Tumbuh Dewasa di Jayapurarn Kehidupanku di Ibu Kota rn Terjun ke Dunia Wartawanrn Memimpin “Media Indonesia”rn Seputar Indonesia, Pam Swakarsa, sampai Cardiffrn Amplop, Xin Wen, dan Kick Andy Foundationrn
Tidak tersedia versi lain