Text
Gizi & dietetika (=Oxford handbook of nutrition and dietetics; 2nd.Ed.; 2012)
Gizi & Dietetika ini adalah buku praktis gizi yang penting dan dibutuhkan karena menguraikan pencegahan dan pengobatan penyakit serta memelihara kesehatan. Buku ini disusun dengan pendekatan terintegrasi yang memudahkan dalam menghubungkan antara semua aspek gizi dan dietetik. Juga menguraikan tentang informasi pengkajian gizi, diet popular, dan gizi pada penyakit.rnKeistimewaan : rn- Mencakup masalah gizi dalam daur kehidupan dari prakonsepsi sampai dengan lansiarn- Menjawab masalah-masalah penting dan obesitas yang terus berkembang rn- Menguraikan ilmu gizi yang mendasari penerapan gizi dan dietetikarnrnDaftar isi:rn• Pengenalan Gizirn• DRV dan Panduan Diet Berbasis Panganrn• Pola Diet Terkini di Inggrisrn• Penilaian Gizirn• Makronutrien dan Keseimbangan Energirn• Mikronutrienrn• Keseimbangan Elektrolit dan Cairanrn• Pemberian Label Makanan, Makanan Fungsional, Nutrigenetika, Nutrigenomik, dan Suplemen Makananrn• Komponen Non-Nutrien dari Makananrn• Gizi dan Katering di Institusirn• Diet Populer rn• Diet Sebelum dan Selama Kehamilanrn• Bayi dan Anak Prasekolahrn• Anak Usia Sekolah dan Remajarn• Lansiarn• Gizi pada Kelompok Populasi yang Rentanrn• Intervensi Gizi pada Individurn• Intervensi Gizi pada Populasirn• Diet Bersinambunganrn• Gizi Globalrn• Obesitasrn• Diabetesrn• Penyakit Kardiovaskularrn• Kanker dan Leukemiarn• Dukungan Gizirn• Gizi pada Penyakit Saluran Cernarn• Penyakit Pankreasrn• Penyakit Hatirn• Penyakit Ginjalrn• Penyakit Pernapasan dan Fibrosis Kistikrn• Infeksi Human Immunodeficiency Virus (HIV) rn• Gizi pada Kesehatan Jiwarn• Gizi pada Gangguan Neurologisrn• Penyakit Reumatologi, Dermatologi dan Tulangrn• Perawatan Paliatifrn• Gangguan Metabolik Bawaanrn• Hipersensitivitas Makanan rn• Interaksi Obat-nutrien dan Resep Produk Gizi rnApendiksrnIndeksrn
Tidak tersedia versi lain