Text
Pengantar Psikologi Klinis (Ed.Revisi 2012)
Tidak ada perubahan esensial dalam edisi ketiga ini jika dibandingkan dengan materi psikologi klinis pada umumnya. Namun perubahan dinilai perlu dilaksanakan agar isi buku ini makin mencerminkan gagasan-gagasan psikologi klinis sebagaimana seharusnya. Di buku ini dimasukkan kode Etik psikologi Indonesia yang disusun HIMPSI (Himpunan Psikologi Indonesia) yang terakhir, 2010. Kemudian bahan yang bersangkutan dengan materi psikologis klinis serta sejarah da model pelatihannya, saya anggap penting sebagai ruh psikologi klinis yang penting dipahami, karena dapat mengembangkan semangat dan kecintaan atas psikologis klinis, sebagai pendorongPengembanagna dan penerapannya, terutama di tanah air sendiri, berhubung makin tampak diperlukannya psikologi klinis dalam kehidupan sehari-hari.
Daftar isi:
• Bab I. Pengertian-pengertian Dasar
• Bab II. Sejarah Kelahiran Dan Perkembangan Psikologi Klinis
• Bab III. Pendidikan Dan Pelatihan Psikologi Klinis
• Bab IV. Normal dan Abnormal Dalam Psikologi
• Bab V. Asesmen Psikologi Klinis : mengases dan mendiagnosis
• Bab VI. Berbagai Jenis Asesmen Dalam Psikologis Klinis
• Bab VII. Intervensi Klinis
• Bab VIII. Spesialisasi Psikologi Klinis
• Bba IX. Masalah Etik dan Kode Etik
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain