Text
Gizi meningkatkan kualitas manula
Proses penuaan merupakan proses yang tidak dapat dihindari oleh setiap manusia. Namun laju proses ini ternyata tidak samarnpada setiap individu karena banyak faktor yang berpengaruh di dalamnya. Salah satu faktor tersebut adalah faktor makanan ataurngizi. Selain pengaturan gizi yang seimbang, pemilihan makan dengan bahan antioksidan dipercaya dapat memperlambat prosesrnpenuaan dan menahan banyak gejala yang menjadi keluhan pada usia lanjut.rnBuku Gizi Meningkatkan Kualitas Manula ini ditujukan bagi mahasiswa dan calon ilmuwan yang sedang belajar ilmu yangrnterkait dengan geriatri. Masyarakat umum juga akan mendapatkan manfaat dari buku ini karena menjadi paham tentang prosesrnpenuaan yang tidak dapat dihambat tetapi dapat diperlambat dengan berbagai siasat. Selain itu buku ini juga dapat dipakairnsebagai rujukan blok pada modul pengajaran yang berkaitan dengan objektif usia lanjut.rnDaftar isi:rn Pendahuluanrn Zat gizi dan non-gizi dalam makananrn Radikal bebasrn Proses penuaan pada fisik dan mentalrn Penyakit bersamaan dengan pertambahan usiarn Peran gizi: asupan makanan dan aktivitas fisikrn Penutup: hidup sehat di usia lanjut
Tidak tersedia versi lain