Text
Komunikasi Kesehatan
Komunikasi merupakan hal terpenting dalam kehidupan. Komunikasi dilakukan untuk menyebarluaskan pesan kepada publik,mempengaruhi kalayak dan menggambarkan kebudayaan pada masyarakat. Hal ini membuat media menajdi bagian dari salah satu institusi yang kuat di masyarakat. Untuk memenuhi kebutuhan berinteraksi yang bersifat antarpribadi, dipenuhi melalui kegiatan komunikasi interpersonal atau antarpribadi. Sedangkan untuk berkomunikasi secara publik dengan orang banyak, dipenuhi melalui aktivitas komunikasi massa.
Daftar isi:
a. Bab I : Komunikasi Dalam Pembangunan Kesehatan
b. Bab II : Strategi Komunikasi Pembangunan
c. Bab III : Komunikasi Dalam Pelayanan Kesehatan
d. Bab IV : Proses Komunikasi
e. Bab V : Jenis Komunikasi Bidang Kesehatan
f. Bab VI : Bentuk Komunikasi
g. Bab VII : Unsur-unsur Komunikasi
h. Bab VIII : Faktor-faktor yang Mempengaruhi Komunikasi
i. Bab VIII : Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Komunikasi
j. Bab X : Komunikasi Dalam Pembangunan
k. Bab XI : Efektivitas Komunikasi
l. Bab XII : Saluran Komunikasi
m. Bab XIII : Advokasi Dalam Promosi Kesehatan
n. Bab XIV : Adopsi Dan Difusi Inovasi Dalam Komunikasi
o. Bab XV : Konsep Pemasran
p. Bab XVI : Strategi Pemasaran Sosial
q. Bab XVII : Pesan Dalam Komunikasi Kesehatan
r. Bab XVIII : Norma Dalam Komunikasi
s. Bab XIX : Media Dalam Komunikasi Kesehatan
t. Bab XX : Komunikasi Interpersonal
u. Bab XXI : Komunikasi Kelompok
v. Bab XX II : Komunikasi Massa
Tidak tersedia versi lain