Text
Buku saku gangguan muskuloskeletal: aplikasi ada praktik klinik keperawatan
Perkembangan ilmu bedah ortopedi pada situasi klinik yang begitu cepat memberi implikasi pada perawat untuk beradaptasi agarrndapat melakukan asuhan keperawatan klien gangguan sistem muskuloskeletal. Perkembangan ilmu tersebut juga menyebabkanrnperawat dapat melakukan aplikasi klinis pada klien dengan harapan perawat dapat mengatasi atau mengurangi permasalahanrnyang dialami oleh klien.rnBuku Saku Gangguan Muskuloskeletal: Aplikasi pada Praktik Klinik Keperawatan ini disusun secara sistematis, dibuatrnlebih ringkas, dan lebih mudah dipahami. Setiap materi proses keperawatan dimulai dari pengertian dan penyebab, dilanjutkanrndengan patofisiologi penyakit sampai masalah keperawatan. Pengkajian keperawatan dibuat secara ringkas dengan menampilkanrnpengkajian fokus disertai ilustrasi klinis yang terjadi pada klien gangguan sistem muskuloskeletal atau sistem lain yang jugarnmengalami gangguan. Pengkajian diagnostik dan pengkajian penatalaksanaan medis diperlukan pada kondisi klinis untukrnmenegakkan diagnosis dan keperluan kolaboratif dengan dokter bedah untuk mengatasi masalah klien. Diagnosis keperawatanrndisusun berdasarkan masalah yang sering muncul pada setiap gangguan muskuloskeletal. Rencana keperawatan, walaupun tidakrnsemua ditampilkan, memberi kemudahan bagi pembaca agar dapat menyusun langkah yang diperlukan untuk mengatasi masalahrnklien.rnDaftar isi:rn Asuhan keperawatan klien gangguan spinarn Asuhan keperawatan klien gangguan panggulrn Asuhan keperawatan klien gangguan paharn Asuhan keperawatan klien gangguan lututrn Asuhan keperawatan klien gangguan tungkai bawahrn Asuhan keperawatan klien gangguan bahurn Asuhan keperawatan klien gangguan sikurn Asuhan keperawatan klien gangguan lengan bawah dan pergelangan tangan
Tidak tersedia versi lain