Komunikasi terapeutik merupakan teknik komunikasi yang sangat vital bagi perawat dalam mendukung penyembuhan klien yang paripurna, baik bio-psiko-sosial-spiritual. Bentuk ko0munikasi dua arah antara perawat dan klien ini diwujudkan dalam bentuk interaksi verbal maupun nonverbal untuk mencapai suatu kepercayaan dan keterikatan psikologis di antara keduanya dengan orientasi kesembuhan klien.rnrnS…
Memiliki keterampilan komunikasi terapeutik, yaitu keterampilan berkomunikasi yang baik, benar, serta efektif adalah syarat mutlak yang harus dipenuhi oleh setiap perawat guna menjalankan perannya secara profesional. Oleh sebab itu, memperdalam pengetahuan sekaligus pemahaman berkenaan dengan konsep-konsep komunikasi, model-model komunikasi, sekaligus mengaplikasikannya dalam memberikan pelayan…