Diawali dengan skenario klinis, buku Klien Gagal Ginjal Kronik: Seri Asuhan Keperawatan ini dapat menjadi penunjangrnproblem-based learning untuk topik gagal ginjal kronik. Setiap skenario diikuti dengan patofisiologi terkait kasus, prosesrnkeperawatan, dan evaluasi tindakan keperawatan. Pada setiap bagian pengkajian, baik data subjektif maupun objektif, dilengkapirndengan rasional kemunculan d…