Gambaran secara umum, walaupun sedikit dan belum mendalam diperlukan sbagai over view bagi pengenalan manajemen rumah sakit, maka buku ini dirancang menjadi pendahulu jalan ke arah yang lebih mendalam. Dapat pula merupakan upaya ke arah “handbook” yang lebih baik di kemudian hari. Daftar isi: • Bab 1 Karakteristik Manajemen Rumah Sakit 1.1 Organisasi RS 1.2 Manajemen RS • Bab 2 A…
Manajemen SDM Strategis adalah prosesyang ,elibatkan penggunaan pendekatan menyeluruh untuk pengembangan strategi SDM, yang terintegrasi secara vertikal dengan strategi bisnis dan horizontal dengan satu sama lain. Stretegi ini menentukan orientasi dan rencana yang berkaitan dengan pertimbangan organisasi secara keseluruhan seperti efektivitas organisasi, dan manajemen SDM seperti sumber daya, p…
Buku ini menjelaskan korelasi fungsional antara human relations dan publik relations dengan management modern amat potensial bagi kepentingan seorang manager atau pemimpin organisasi. Daftar isi: • Bab I : Human Relations Dan Public Relations Sebagai Wahana Manajemen A. Hubungan Organisasi Dengan Manajemen B. Komunikasi Manajemen • Bab II : Dimensi Human Relations A. Pengertian Dan …
Manajemen sumber daya manusia (human resources management) adalah rangkaian aktivitas organisasi yang diarahkan untuk menarik, mengembangkan, dan mempertahankan tenaga kerja yang efektif. Tiap bab pada uku ajar ini terdiri dari kemampuan akhir yang diharapkan, indikator, pengantar, penyajian atau teori yang disesuaikan rencana pembelajaran semester yang diharapkan dan penutup yang terdiri dari …
Kinerja sebuah korporat, baik manufaktur maupun jasa kebanyaakan diukur dari beberapa dimensi, yang biasa disebut 7T, yaitu tepat produk, tepat jumlah, tepat kondisi, tepat lokasi, tepat waktu, tepat pelanggan, dan tepat ongkos. Upaya untuk mencapai 7T tersebut senantiasa menjadi persoalan yang tidak sederhana untuk dapat diselesaikan. Buku Dasar Manajemen Logistik ini dapat dijadikan referensi…
Kaizen berarti penyempurnaan. Dalam konteks buku ini kaizen berarti penyempurnaan berkesinambungan yang melibatkan semua orang. Manajemen Barat memuja inovasi yang dipandang sebagai perubahan besar dalam mengikuti perkembangan pesat teknologi. Inovasi bersifat dramatis, sangat mencolok. Di pihak lain, Kaizen tidak dramatis, tidak kentara, dan hasilnya jarang segera terlihat. Daftar isi: …
Banyak petugas kesehatan yang belum memiliki ilmu keterampilan di dalam pelatihan manajemen pendidikan dan pelatihan kesehatan. Memberikan pelatihan kepada mahasiswa atau petugas bidang kesehatan, untuk kemudian di berikan petatihan itukepada masyarakat, tidaklah semudah itu. Pelatihan harus menarik agar peserta mudah memahami dan mengikuti. Sementara materi haruslah memiliki sifat efektif, p…